
Selamat Datang di Course Pembelajaran Fisika
Di course ini kamu akan belajar fisika dengan cara yang lebih dekat dengan kehidupan sehari-hari. Melalui video pembelajaran berbasis kearifan lokal (ethno), analogi sederhana, dan penjelasan sains, kamu akan diajak memahami konsep fisika dengan lebih mudah dan menyenangkan.
- Rechtōr: Nok Dila Meilandari